Nasib Apes Sama-Sama Dipenjara, Beda Kondisi Nikita Mirzani dan Vadel Badjideh

Selasa, 18 Maret 2025 | 12:26 WIB
Nasib Apes Sama-Sama Dipenjara, Beda Kondisi Nikita Mirzani dan Vadel Badjideh
Nikita Mirzani - Vadel Badjideh (Suara.com/Rena Pangesti/Adiyoga Priyambodo)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Sebagai penutup, unggahan Nikita tersebut mengirarkan perjuangan yang terus menerus mengenai kebenaran.

Kebenaran yang diduga berkaitan dengan penahanan Nikita Mirzani di penjara saat ini.

"Berbaik hatilah kepada dirimua sendiri sehingga kamu tidak perlu memaksa menjadi cukup baik agar orang lain mencintaimu," tulis ibu tiga anak ini.

"Selamat ulang tahun untukku, selamat ulang tahun, perempuan kuat, perempuan yang tidak merugikan negara atau mengambil hak orang lain. Aku akan selalu berjuang untuk kebenaran," tandas Nikita Mirzani.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI