Ruben Onsu Umumkan Jadi Mualaf, Sarwendah Dikasihani: Jangan Pernah Jual Imanmu

Senin, 31 Maret 2025 | 17:30 WIB
Ruben Onsu Umumkan Jadi Mualaf, Sarwendah Dikasihani: Jangan Pernah Jual Imanmu
Ruben Onsu dan Sarwendah (Instagram)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Respons positif juga masih disertai dengan doa agar Ruben Onsu bisa menjadi sosok yang istiqomah ke depannya.

Kolom komentar tersebut bak langit dan bumi dengan apa yang ditinggalkan dalam unggahan mantan istrinya, Sarwendah.

Ditilik Suara.com, Sarwendah juga membagikan unggahan spesial dalam momen perayaan Idul Fitri.

Sarwendah membagikan momen diduga ketika dirinya buka bersama keluarga sekaligus timnya.

"Bukber sama keluarga dan team," tulis Sarwendah.

Tak lupa pula, ibu tiga anak ini menunjukkan toleransi yang indah kepada mereka yang merayakan Idul Fitri, dengan menuliskan ucapan selamat Hari Raya Idul Fitri.

Meski Sarwendah sendiri diketahui menganut agama yang sama dengan Ruben sebelum sang mantan suami mualaf, yaitu Kristen.

"Selamat Hari Raya Idul Fitri bagi yang merayakan," tambah Sarwendah dengan emoji hati berwarna putih.

Ruben Onsu dan Sarwendah  (Instagram)
Ruben Onsu dan Sarwendah (Instagram)

Melalui video yang disematkan, terlihat jelas kebahagiaan di wajah ibu dari anak-anak Ruben Onsu tersebut.

Baca Juga: Perjalanan Mualaf Ruben Onsu: Dikonfirmasi Limbad, Demi Nikahi Desy Ratnasari?

Bahkan Sarwendah tersenyum dan tertawa berulang kali sembari bercengkerama dengan orang-orang terdekat.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI