Beda Kritik Lita Gading dan Bunda Romi untuk Lisa Mariana, Bentuk Badan Diungkit

Rabu, 16 April 2025 | 13:35 WIB
Beda Kritik Lita Gading dan Bunda Romi untuk Lisa Mariana, Bentuk Badan Diungkit
Potret Lisa Mariana yang menerima body shaming dari publik di tengah isu perselingkuhan Ridwan Kamil (Instagram/Suara.com/Rena Pangesti)

Lita Gading

Psikolog Lita Gading. (Instagram/litagadingconsultant)
Psikolog Lita Gading. (Instagram/litagadingconsultant)

Berbanding terbalik 180 derajat dari Bunda Romi, Lita Gading tampaknya lebih vokal mengkritik perubahan bentuk fisik Lisa Mariana.

Lewat akun TikTok pribadinya, Lita Gading mengaku tidak habis pikir dengan Ridwan Kamil yang terpikat dengan fisik Lisa Mariana.

"Speechless aku. Kok ada ya orang kayak begini disukain RK?" ujar Lita Gading.

Lita Gading mengaskan, dirinya menolak Lisa Mariana dibanding-bandingkan dengan istri Ridwan Kamil, Atalia Praratya.

"Aduh. Kok yang kayak begitu disamakan dengan bu CInta? Aduh Tuhan," sambung Lita Gading.

Selain perubahan bentuk badan, Lita Gading juga mengkritik adab Lisa Mariana yang merebut mic dari pengacaranya saat konferensi pers pada Jumat (11/4/2025).

"Kalian jadi tahu kan seperti apa kualitas SDM-nya dia? Ya jelas aja, namanya juga ani-ani. Biasanya ani-ani yang intelek mengontrol emosinya dengan cara yang elegan," ucap Lita Gading.

Lita Gading bersimpati kepada sang pengacara yang terkesan telah direndahkan Lisa Mariana terang-terangan di depan publik.

Baca Juga: CEK FAKTA: Rumah Ridwan Kamil Digeruduk Warga Saat KPK Sita Barang

"Aduh, pak pengacara Anda tidak dihormati sekali sama klien Anda. Sedih aku lihatnya. Sebagai pengacara yang terhormat, sebaiknya Anda memberikan pelajaran dan edukasi terhadap klien Anda," pungkas Lita Gading.

Demikian adalah perbandingan komentar Lita Gading dan Bunda Romi soal isu penampilan terkini Lisa Mariana.

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Tes Kepintaran GTA Kamu Sebelum Grand Theft Auto 6 Rilis!
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis: Kamu Tipe Red Flag, Green Flag, Yellow Flag atau Beige Flag?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Kabar Kamu Hari Ini? Cek Pesan Drakor untuk Hatimu
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tablet Apa yang Paling Cocok sama Gaya Hidup Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Film Makoto Shinkai Mana yang Menggambarkan Kisah Cintamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kalau Jadi Superhero, Kamu Paling Mirip Siapa?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Destinasi Liburan Mana yang Paling Cocok dengan Karakter Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Merek Sepatu Apa yang Paling Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Karakter Utama di Drama Can This Love be Translated?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Menu Kopi Mana yang "Kamu Banget"?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu Tipe Kepribadian MBTI Apa Sih Sebenarnya?
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI