Hingga diduga salah satu dari mereka memimpikan yang lain hingga rindu yang terpendam semakin tidak terkendali.
Sejak rekaman suara tersebut tersebar dilengkapi dengan ucapan talak dari Baim Wong, posisi Paula semakin tidak menguntungkan.
Ada yang mulai beralih pihak dan tidak lagi mendukung Paula Verhoeven.
"Berubah tim nih nggak, netizen?" kata salah satu warganet.
"Mungkin ngga sih malah si Paula yang playing victim," warganet lain mulai menduga-duga.
"Yang dari kemarin minta bukti, giliran dikasih bukti pada bingung kenapa direkam," heran warganet lainnya.