3 Ucapan Menyakitkan Baim Wong ke Paula Verhoeven, Termasuk Kekerasan Verbal?

Kamis, 01 Mei 2025 | 19:21 WIB
3 Ucapan Menyakitkan Baim Wong ke Paula Verhoeven, Termasuk Kekerasan Verbal?
Baim Wong dan Paula Verhoeven (Instagram)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Ternyata hal yang sama terjadi pada diri Paula Verhoeven.

Paula mendapatkan kritikan secara terang-terangan dari mantan suami ketika berat badannya bertambah.

Kritikan dari Baim ternyata membuat Paula merasa tidak nyaman.

"Baim itu terakhir-terakhir suka 'Habis kamu gendut'. Bikin muka enggak pede gitu lho," kata Paula Verhoeven pada Nagita Slavina.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI