5 Artis Indonesia Kantongi Ratusan Juta per Bulan dari Konten Eksklusif Instagram

Yazir F Suara.Com
Sabtu, 24 Mei 2025 | 18:19 WIB
5 Artis Indonesia Kantongi Ratusan Juta per Bulan dari Konten Eksklusif Instagram
5 Artis Indonesia yang Cuan Ratusan Juta dari Konten Eksklusif Instagram

Dengan memanfaatkan fitur berbayar di media sosial, mereka bisa membangun komunitas yang lebih dekat dengan penggemar sekaligus menambah pendapatan yang signifikan.

Melihat pendapatan artis-artis dari fitur konten Instagram eksklusif, netizen pun sadar bahwa popularitas bisa menjadi jalur mudah untuk menjadi kaya.

Kontributor : Chusnul Chotimah

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI