Dengan alur yang penuh lapisan makna, visual yang menakjubkan, dan narasi yang emosional, The Sandman Season 2 menjadi penutup yang menggugah untuk saga Morpheus.
Bagi penggemar fantasi gelap dan mitologi modern, musim ini adalah tontonan wajib yang membawa kisah mimpi ke tingkat yang lebih tinggi.
Kontributor : Chusnul Chotimah