Baca 10 detik
-
- Lia Oktafianti memulai karier sebagai sekretaris sebelum sukses jadi selebgram dan penulis.
- Ia aktif membuat konten traveling, menulis dua buku laris, dan tetap prioritaskan keluarga.
- Lia juga menjalankan dua bisnis fashion, yaitu Biocloths dan Bryls.
Biocloths memproduksi kaos polos untuk dewasa, sementara Bryls lebih menyasar pasar anak-anak.
"Brand Biocloths ini kaos polos dewasa sedangkan Bryls kaos anak," jelasnya.
Dengan segala pencapaian yang telah diraihnya, Lia Oktafianti membuktikan bahwa kerja keras, keberanian untuk berubah, dan konsistensi bisa membawa seseorang meraih kesuksesan di berbagai bidang.