ALPHA DRIVE ONE Resmi Debut, Arno Absen Tampil Akibat Patah Tulang

Sumarni Suara.Com
Selasa, 13 Januari 2026 | 14:09 WIB
ALPHA DRIVE ONE Resmi Debut, Arno Absen Tampil Akibat Patah Tulang
ALPHA DRIVE ONE atau ALD1 [Instagram/@ald1.official]
Baca 10 detik
  • Boyband ALPHA DRIVE ONE (ALD1) debut dengan mini album "EUPHORIA" pada 12 Januari tanpa member Arno karena cedera.
  • Arno mengalami patah tulang setelah jatuh di tangga pada 7 Januari saat persiapan debut, menurut agensi WAKEONE.
  • Arno akan berpartisipasi terbatas dalam promosi debut, kecuali penampilan panggung, demi fokus pada pemulihan cederanya.

Menutup pernyataannya, WAKEONE meminta doa dan dukungan dari para penggemar serta masyarakat luas.

“Kami akan melakukan yang terbaik untuk mendukung Arno dan memastikan bahwa ia dapat fokus pada perawatan dan pemulihan dalam lingkungan yang stabil. Kami mohon dukungan dan semangat Anda yang berkelanjutan untuk kesembuhan total Arno dan kembalinya ia ke panggung,” tutup mereka.

Sebagai informasi, ALPHA DRIVE ONE merupakan grup yang terbentuk melalui ajang survival Boys II Planet. Grup ini terdiri dari delapan member dan diharapkan menjadi salah satu pendatang baru yang mencuri perhatian di industri K-Pop melalui debut mini album “EUPHORIA”.

×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI