Suara.com - Umat Islam melaksanakan shalat Idul Idha 1443 H di lapangan kawasan lereng Gunung Sumbing Desa Reco, Kertek, Wonosobo, Jawa Tengah, Sabtu (9/7/2022). Warga Muhammadiyah di Indonesia menggelar shalat Idul Adha 1443 H pada sehari lebih awal dari yang ditetapkan oleh pemerintah. Pimpinan Pusat Muhammadiyah menetapkan Hari Raya Idul Adha 10 Zulhijah 1443 Hijriyah berdasarkan metode hisab, yakni jatuh pada Sabtu (9/7). [ANTARA FOTO]
Pelaksanaan Salat Idul Adha Warga Muhammadiyah di Sejumlah Daerah
Oke Atmaja Suara.Com
Sabtu, 09 Juli 2022 | 15:00 WIB
BERITA TERKAIT
Percepat Tanggulangi Kemiskinan, Gubernur Ahmad Luthfi Gandeng Berbagai Stakeholder
13 November 2025 | 16:00 WIB WIBREKOMENDASI
TERKINI