Tepis Penalti 3 Pemain Jepang, Livakovic Bawa Kroasia ke Perempat Final

Oke Atmaja Suara.Com
Selasa, 06 Desember 2022 | 05:50 WIB
  • Gelandang Kroasia Mario Pasalic (kanan) merayakan dengan kiper Dominik Livakovic setelah melepaskan tendangan penalti kemenangan saat pertandingan sepak bola babak 16 besar Piala Dunia 2022 antara Jepang dan Kroasia di Stadion Al-Janoub di Al-Wakrah, selatan Doha, Qatar, Senin (5/12/2022). [Anne-Christine POUJOULAT / AFP]
    Gelandang Kroasia Mario Pasalic (kanan) merayakan dengan kiper Dominik Livakovic setelah melepaskan tendangan penalti kemenangan saat pertandingan sepak bola babak 16 besar Piala Dunia 2022 antara Jepang dan Kroasia di Stadion Al-Janoub di Al-Wakrah, selatan Doha, Qatar, Senin (5/12/2022). [Anne-Christine POUJOULAT / AFP]
  • Kiper Jepang Shuichi Gonda kebobolan ketika babak adu penalti oleh gelandang Kroasia Nikola Vlasic saat pertandingan sepak bola babak 16 besar Piala Dunia 2022 antara Jepang dan Kroasia di Stadion Al-Janoub di Al-Wakrah, selatan Doha, Qatar, Senin (5/12/2022). [OZAN KOSE/AFP]
    Kiper Jepang Shuichi Gonda kebobolan ketika babak adu penalti oleh gelandang Kroasia Nikola Vlasic saat pertandingan sepak bola babak 16 besar Piala Dunia 2022 antara Jepang dan Kroasia di Stadion Al-Janoub di Al-Wakrah, selatan Doha, Qatar, Senin (5/12/2022). [OZAN KOSE/AFP]
  • Kiper Kroasia Dominik Livakovic berhasil menghalau bola tendangan ketika babak adu penalti saat pertandingan sepak bola babak 16 besar Piala Dunia 2022 antara Jepang dan Kroasia di Stadion Al-Janoub di Al-Wakrah, selatan Doha, Qatar, Senin (5/12/2022). [ANDREJ ISAKOVIC / AFP]
    Kiper Kroasia Dominik Livakovic berhasil menghalau bola tendangan ketika babak adu penalti saat pertandingan sepak bola babak 16 besar Piala Dunia 2022 antara Jepang dan Kroasia di Stadion Al-Janoub di Al-Wakrah, selatan Doha, Qatar, Senin (5/12/2022). [ANDREJ ISAKOVIC / AFP]
  • Kiper Kroasia Dominik Livakovic (Kiri) berhasil menghalau tendagan gelandang Jepang Takumi Minamino ketika babak adu penalti saat pertandingan sepak bola babak 16 besar Piala Dunia 2022 antara Jepang dan Kroasia di Stadion Al-Janoub di Al-Wakrah, selatan Doha, Qatar, Senin (5/12/2022). [OZAN KOSE/AFP]
    Kiper Kroasia Dominik Livakovic (Kiri) berhasil menghalau tendagan gelandang Jepang Takumi Minamino ketika babak adu penalti saat pertandingan sepak bola babak 16 besar Piala Dunia 2022 antara Jepang dan Kroasia di Stadion Al-Janoub di Al-Wakrah, selatan Doha, Qatar, Senin (5/12/2022). [OZAN KOSE/AFP]
  • Kiper Kroasia Dominik Livakovic selebrasi usai berhasil melakukan penyelamatan ketika babak adu penalti saat pertandingan sepak bola babak 16 besar Piala Dunia 2022 antara Jepang dan Kroasia di Stadion Al-Janoub di Al-Wakrah, selatan Doha, Qatar, Senin (5/12/2022). [OZAN KOSE/AFP]
    Kiper Kroasia Dominik Livakovic selebrasi usai berhasil melakukan penyelamatan ketika babak adu penalti saat pertandingan sepak bola babak 16 besar Piala Dunia 2022 antara Jepang dan Kroasia di Stadion Al-Janoub di Al-Wakrah, selatan Doha, Qatar, Senin (5/12/2022). [OZAN KOSE/AFP]
  • Para pemain Kroasia merayakan kemenangan setelah babak adu penalti pada pertandingan sepak bola babak 16 besar Piala Dunia 2022 antara Jepang dan Kroasia di Stadion Al-Janoub di Al-Wakrah, selatan Doha, Qatar, Senin (5/12/2022). [Jewel SAMAD / AFP]
    Para pemain Kroasia merayakan kemenangan setelah babak adu penalti pada pertandingan sepak bola babak 16 besar Piala Dunia 2022 antara Jepang dan Kroasia di Stadion Al-Janoub di Al-Wakrah, selatan Doha, Qatar, Senin (5/12/2022). [Jewel SAMAD / AFP]
  • Gelandang Jepang Takumi Minamino menangis setelah gagal mengeksekusi tendangan penalti saat pertandingan sepak bola babak 16 besar Piala Dunia 2022 antara Jepang dan Kroasia di Stadion Al-Janoub di Al-Wakrah, selatan Doha, Qatar, Senin (5/12/2022). [OZAN KOSE/AFP]
    Gelandang Jepang Takumi Minamino menangis setelah gagal mengeksekusi tendangan penalti saat pertandingan sepak bola babak 16 besar Piala Dunia 2022 antara Jepang dan Kroasia di Stadion Al-Janoub di Al-Wakrah, selatan Doha, Qatar, Senin (5/12/2022). [OZAN KOSE/AFP]
  • Gelandang Kroasia Mario Pasalic (kanan) merayakan dengan kiper Dominik Livakovic setelah melepaskan tendangan penalti kemenangan saat pertandingan sepak bola babak 16 besar Piala Dunia 2022 antara Jepang dan Kroasia di Stadion Al-Janoub di Al-Wakrah, selatan Doha, Qatar, Senin (5/12/2022). [Anne-Christine POUJOULAT / AFP]
  • Kiper Jepang Shuichi Gonda kebobolan ketika babak adu penalti oleh gelandang Kroasia Nikola Vlasic saat pertandingan sepak bola babak 16 besar Piala Dunia 2022 antara Jepang dan Kroasia di Stadion Al-Janoub di Al-Wakrah, selatan Doha, Qatar, Senin (5/12/2022). [OZAN KOSE/AFP]
  • Kiper Kroasia Dominik Livakovic berhasil menghalau bola tendangan ketika babak adu penalti saat pertandingan sepak bola babak 16 besar Piala Dunia 2022 antara Jepang dan Kroasia di Stadion Al-Janoub di Al-Wakrah, selatan Doha, Qatar, Senin (5/12/2022). [ANDREJ ISAKOVIC / AFP]
  • Kiper Kroasia Dominik Livakovic (Kiri) berhasil menghalau tendagan gelandang Jepang Takumi Minamino ketika babak adu penalti saat pertandingan sepak bola babak 16 besar Piala Dunia 2022 antara Jepang dan Kroasia di Stadion Al-Janoub di Al-Wakrah, selatan Doha, Qatar, Senin (5/12/2022). [OZAN KOSE/AFP]
  • Kiper Kroasia Dominik Livakovic selebrasi usai berhasil melakukan penyelamatan ketika babak adu penalti saat pertandingan sepak bola babak 16 besar Piala Dunia 2022 antara Jepang dan Kroasia di Stadion Al-Janoub di Al-Wakrah, selatan Doha, Qatar, Senin (5/12/2022). [OZAN KOSE/AFP]
  • Para pemain Kroasia merayakan kemenangan setelah babak adu penalti pada pertandingan sepak bola babak 16 besar Piala Dunia 2022 antara Jepang dan Kroasia di Stadion Al-Janoub di Al-Wakrah, selatan Doha, Qatar, Senin (5/12/2022). [Jewel SAMAD / AFP]
  • Gelandang Jepang Takumi Minamino menangis setelah gagal mengeksekusi tendangan penalti saat pertandingan sepak bola babak 16 besar Piala Dunia 2022 antara Jepang dan Kroasia di Stadion Al-Janoub di Al-Wakrah, selatan Doha, Qatar, Senin (5/12/2022). [OZAN KOSE/AFP]

Suara.com - Gelandang Kroasia Mario Pasalic (kanan) merayakan dengan kiper Dominik Livakovic setelah melepaskan tendangan penalti kemenangan saat pertandingan sepak bola babak 16 besar Piala Dunia 2022 antara Jepang dan Kroasia di Stadion Al-Janoub di Al-Wakrah, selatan Doha, Qatar, Senin (5/12/2022). Kroasia berhasil melaju ke babak perempat final Piala Dunia 2022 Qatar usai mengalahkan Jepang di babak 16 besar lewat drama adu penalti.

Bermain imbang 1-1 hingga 120 menit, Kroasia berhasil menyingkirkan Jepang 3-1 dalam drama adu penalti. Penjaga gawang Dominik Livakovic menjadi pahlawan usai berhasil mengahalu tendangan penalti tiga pemain Jepang.

Hasil ini mengantar Kroasia ke babak perempat final Piala Dunia 2022 dan akan bertemu dengan Brazil yang berhasil menumbangkan Korea selatan. Sementara Jepang, harus tertunduk dan pulang meninggalkan Qatar. [AFP] [Suara.com/Alfian Winanto]

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

SIMULASI TKA: 15 Soal Bahasa Indonesia Kelas 6 SD dan Kunci Jawaban
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Warna Helm Motor Favorit Ungkap Karakter Pasangan Ideal, Tipe Mana Idamanmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kim Seon-ho atau Cha Eun-woo? Cari Tahu Aktor Korea yang Paling Cocok Jadi Pasanganmu!
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tes Kepintaran GTA Kamu Sebelum Grand Theft Auto 6 Rilis!
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis: Kamu Tipe Red Flag, Green Flag, Yellow Flag atau Beige Flag?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Kabar Kamu Hari Ini? Cek Pesan Drakor untuk Hatimu
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tablet Apa yang Paling Cocok sama Gaya Hidup Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Film Makoto Shinkai Mana yang Menggambarkan Kisah Cintamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kalau Jadi Superhero, Kamu Paling Mirip Siapa?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Destinasi Liburan Mana yang Paling Cocok dengan Karakter Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Merek Sepatu Apa yang Paling Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI