3. Studi Terbaru: Pembasmi Gulma Bisa Bunuh Virus Corona dalam 10 Detik

Pembasmi gulma di lahan pertanian yang banyak digunakan di Inggris bisa membunuh virus corona Covid-19 dalam waktu kurang dari 10 detik.
Menurut penelitian baru, sebuah eksperimen menemukan pembasmi gulma yang disebut Foamstream bisa menghancurkan 99,99 persen partikel virus corona Covid-19 alias hampir mati seketika.
4. Klaster Kantor Terbanyak Covid-19, Kemenkes: Protokol Kesehatan Kami Ketat

Kantor Kementerian Kesehatan tercatat menjadi klaster kantor terbanyak penularan Covid-19, dengan 139 kasus positif. Hal ini diketahui dari situs resmi Pemprov DKI penyedia data informasi seputar corona di ibukota, corona.jakarta.go.id.
Menanggapi hal itu, Direktur Jenderal Pencegahan dan Pengendalian Penyakit, Kementerian Kesehatan, dr. Achmad Yurianto, mengatakan pihaknya tak setuju jika Kemenkes disebut sebagai klaster perkantoran dengan penyebaran Covid-19 tertinggi.
Baca Juga: Viral Dugaan Pemerasan dan Pelecehan Seksual Saat Rapid Test di Bandara
5. Pandemi Covid-19 Berdampak Pada Kesehatan Seksual Perempuan, Seperti Apa?