Bisa Bahaya, Makanan Ini Sebaiknya Jangan Dimakan Mentah

Yasinta Rahmawati Suara.Com
Sabtu, 03 Juli 2021 | 08:00 WIB
Bisa Bahaya, Makanan Ini Sebaiknya Jangan Dimakan Mentah
Kacang merah. (Sumber: Shutterstock)

5. Susu

Susu yang berasal langsung dari sapi, tanpa dipasteurisasi, dapat mengandung bakteri berbahaya seperti E. coli dan Salmonella. Menurut FDA, susu mentah 150 kali lebih mungkin menyebabkan penyakit bawaan makanan daripada produk susu lainnya

×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI