5 Destinasi Menarik Liburan Malam Tahun Baru di Jakarta

Rabu, 28 Desember 2016 | 16:40 WIB
5 Destinasi Menarik Liburan Malam Tahun Baru di Jakarta
Pulau Seribu. [shutterstock]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

5. Pulau Seribu

Ingin menikmati malam pergantian tahun dengan suasana yang berbeda tanpa harus jauh-jauh keluar Jakarta? Anda bisa pergi ke kawasan Pulau Seribu. Terdapat banyak pulau yang bisa Anda pilih, yang tentunya jauh dari hiruk pikuk dan kemacetan kota Jakarta.

Mulai dari Pulau Pramuka, Tidung, Harapan hingga Pari. Anda dan pengunjung lain bisa berlomba-lomba menyalakan kembang api, dengan latar belakang laut yang indah sambil melakukan berbagai kegiatan, seperti barbeque. Menyenangkan bukan?

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI