Yuk Bikin Oatmeal Asin dengan Resep Bahan Makanan untuk Lauk

Selasa, 16 Oktober 2018 | 14:00 WIB
Yuk Bikin Oatmeal Asin dengan Resep Bahan Makanan untuk Lauk
Ilustrasi oatmeal asin dengan bahan makanan yang bisa jadi lauk. (Sumber: Shutterstock)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Campurkan olahan jamur di atas oatmeal (bubur gandum) yang telah matang. Anda juga dapat menambahkan telur rebus, kecap, dan daun bawang untuk membuatnya lebih kaya rasa.

Oat bawang putih dengan telur goreng

Bahan-bahan:

1 sdt minyak zaitun
2 – 3 siung bawang putih, cincang
85 gram oat
500 ml air
110 gram keju cheddar (rendah lemak), parut
2 sdt basil
Telur

1 sdt minyak zaitun
2 butir telur
½ sdt bubuk paprika atau bubuk cabai
Garam dan lada untuk membumbui
Cara membuat:

Masaklah oat-nya terlebih dahulu. Caranya, panaskan minyak dan tumislah bawang putih sebentar (sekitar 15 detik) agar tidak hangus, kemudian tambahkan oat. Aduk oat dan bawang putih sejenak, kemudian tambahkan air, garam, dan lada. Masaklah hingga matang.

Sebelum memindahkan oat ke dalam mangkuk/piring saji, tambahkan keju dan basil kemudian aduk rata. Pindahkan oat yang telah matang ke dalam piring saji.
Untuk telurnya, panaskan minyak zaitun dan masukkan telur satu per satu. Atau Anda dapat langsung menggorengnya sekaligus sesuai selera. Jangan lupa untuk menambahkan lada dan garam dan bubuk paprika/cabai sesuai selera.
Tambahkan telur di atas oat Anda. Sajikan.
Jumlah saji: 1 -2 porsi

Oatmeal ala Meksiko

Bahan-bahan:

Baca Juga: Alasan Ada Agenda Lain, Presiden PKS Batal Diperiksa Polisi

1 sdt minyak zaitun
2 siung bawang putih, cincang halus
60 gram oat cepat masak
½ sdt bumbu Taco
¼ sdt bubuk paprika
½ sdt perasan jeruk nipis
500 ml air
Garam
Jagung, tomat ceri, keju cheddar parut, alpukat, dan jalapeno untuk taburan
Cara membuat:

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI