Di Bawah Nyiur Hijau, Menikmati Pesona Pantai Pasir Tinggi di Simeulue

Jum'at, 12 Juli 2019 | 18:14 WIB
Di Bawah Nyiur Hijau, Menikmati Pesona Pantai Pasir Tinggi di Simeulue
(Instagram Ima Alaydrus)

Suara.com - Bertolak dari Banda Aceh menggunakan pesawat terbang, membutuhkan waktu sekitar 40 hingga 50 menit perjalanan untuk dapat mendarat di Kota Sinabang.

Dari kota ini, kita dapat melanjutkan perjalanan menggunakan kapal feri maupun speedboat menuju Pulau Simeulue.

Pulau cantik di kawasan pesisir Aceh ini terkenal memiliki aneka pantai dengan lanskap menawan. Satu di antaranya Pantai Pasir Tinggi.

Pantai yang membentang di Desa Pasir Tinggi, Teupah Selatan, Simeulue ini dikenal sebab deru ombaknya nan begitu besar dan berbahaya.

Bahkan tak ada terumbu karang sama sekali yang menghalau ombak di bibir pantai ini.

Tak heran, terdapat aturan yang melarang para wisatawan berenang di Pantai Pasir Tinggi.

(Instagram Jenny Arha)
(Instagram Jenny Arha)

Meski demikian, kita dapat menikmati pesona pesisir pantai ini dengan bersantai di hamparan pasir putihnya nan permai.

(Instagram Ima Alaydrus)
(Instagram Ima Alaydrus)

Deretan nyiur hijau yang menjulang tak jauh dari bibir pantainya pun menjelma spot sempurna untuk menikmati keelokan Pantai Pasir Tinggi.

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Tes Kepintaran GTA Kamu Sebelum Grand Theft Auto 6 Rilis!
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis: Kamu Tipe Red Flag, Green Flag, Yellow Flag atau Beige Flag?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Kabar Kamu Hari Ini? Cek Pesan Drakor untuk Hatimu
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tablet Apa yang Paling Cocok sama Gaya Hidup Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Film Makoto Shinkai Mana yang Menggambarkan Kisah Cintamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kalau Jadi Superhero, Kamu Paling Mirip Siapa?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Destinasi Liburan Mana yang Paling Cocok dengan Karakter Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Merek Sepatu Apa yang Paling Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Karakter Utama di Drama Can This Love be Translated?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Menu Kopi Mana yang "Kamu Banget"?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu Tipe Kepribadian MBTI Apa Sih Sebenarnya?
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI