Namun, pada kenyataannya, syuting untuk beberapa bagian dalam film Eclipse malah dilakukan di Kanada.
Lokasi pengambilan gambar sendiri kebanyakan dilakukan di Vancouver dan British Columbia. Sementara, SMA Forks yang ada di dalam novel merupakan sebuah SMA di Vancouver yang bernama David Thompson Secondary School.
3. Fantastic Four

Film Fantastic Four pertama yang diperankan oleh Jessica Alba dan Chris Evans rupanya melakukan proses syuting mereka di kota Toronto.
Padahal, jika mengacu pada plot dan komik Fantastic Four milik Marvel, lokasi sebenarnya seharusnya berada di New York.
4. Serial Final Destination
Tiga dari lima serial film Final Destination ternyata melakukan proses pengambilan gambar mereka di Kanada.
Hal yang sama juga berlaku bagi film kedua dan ketiga, walau plot film tersebut menyebutkan Amerika Serikat.
Beberapa lokasi yang digunakan adalah Vancouver, Squamish, dan Vistoria.
Baca Juga: 6 Destinasi Wisata Jelajah Safari ala Film The Lion King
5. The Incredible Hulk