Tes Kepribadian: Cara Kamu Tertawa Bisa Mencerminkan Kepribadian Asli Loh!

Jum'at, 27 Maret 2020 | 06:05 WIB
Tes Kepribadian: Cara Kamu Tertawa Bisa Mencerminkan Kepribadian Asli Loh!
Ilustrasi ragam jenis caraa tertawa. (Shutterstock)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

4. Tertawa lantang

Jenis tawa ini bisa terdengar sangat keras, bahkan kita bisa mendengarnya meskipun berada di tengah kerumunan ramai. Orang ini biasanya, sering menjalani kehidupan pesta dan berani menjalani hidup dengan percaya diri di hidup mereka.

Selanjutnya: Tertawa tertahan

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI