Pakai Kebaya Kekecilan, Rianti Cartwright Pamer Baby Bump di Hari Kartini

Selasa, 21 April 2020 | 10:00 WIB
Pakai Kebaya Kekecilan, Rianti Cartwright Pamer Baby Bump di Hari Kartini
Rianti Cartwright saat berkunjung ke redaksi Suara.com, Jakarta Selatan, Selasa (23/1/2018) [suara.com/Oke Atmaja]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

"So cute darling. Sehat selalu," komentar seorang warganet.

"Bumilnya cantik. Semoga sehat selalu bersama debaynya. Amiin," komentar warganet lain.

"Selamat Hari Kartini. Sehat selalu, Rianti," tulis warganet lainnya.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI