Ngabuburit di Rumah Aja, Ini Aktivitas Seru untuk Dilakukan Bareng Sahabat

Senin, 27 April 2020 | 13:30 WIB
Ngabuburit di Rumah Aja, Ini Aktivitas Seru untuk Dilakukan Bareng Sahabat
Ilustrasi video call. [Shutterstock]
Ilustrasi baca buku sebelum tidur. (Shutterstock)
Ilustrasi membaca buku. (Shutterstock)

4. Membaca buku bersama

Jika kamu dan sahabatmu sama-sama suka membaca buku, pilihlah satu buku yang sama dan gunakan waktu ngabuburit untuk membaca.

Kemudian, tetapkan tanggal tertentu di mana kamu dan sahabatmu akan saling bertukar pendapat mengenai cerita yang sudah kalian baca.

Ini bisa menjadi alternatif bahan pembicaraan saat mengobrol online dengan teman-temanmu sembari menunggu waktu berbuka.

5. Olahraga ringan bersama

Saat puasa, kamu tetap disarankan untuk melakukan olahraga ringan menjelang buka atau sesudah berbuka puasa.

Lewat video call, kamu dan temanmu bisa melakukan olahraga ringan seperti yoga sembari menunggu waktu berbuka. Kamu juga bisa menggunakan tutorial olahraga ringan dari Youtube.

Ilustrasi museum. (Shutterstock)

6. Jalan-jalan online

Di tengah pandemi corona, ada banyak situs wisata terkenal dunia yang sudah menyediakan layanan tur digital.

Baca Juga: Inspirasi Menu Buka Puasa: 3 Resep Masakan Hemat Bernutrisi, Patut Dicoba!

Ini juga bisa menjadi alternatif untukmu dan sahabat jika ingin jalan-jalan bersama, mulai dari mengunjungi museum hingga kebun binatang.

Lewat fitur screen sharing, kamu dan teman-temanmu pun bisa merasakan sensasi jalan-jalan meski sedang berada di rumah.

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Gibran Rakabuming Raka?
Ikuti Kuisnya ➔
SIMULASI TKA: 15 Soal Matematika Kelas 9 SMP dan Kunci Jawaban Aljabar-Geometri
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Lelah Mental? Cek Seberapa Tingkat Stresmu
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu SpongeBob, Patrick, Squidward, Mr. Krabs, atau Plankton?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Nge-fans Kamu dengan Lisa BLACKPINK?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Maarten Paes? Kiper Timnas Indonesia yang Direkrut Ajax Amsterdam
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tes Seberapa Tahu Kamu tentang Layvin Kurzawa? Pemain Baru Persib Bandung Eks PSG
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tes Keterampilan Berpolitik ala Tokoh Sejarah, Kamu Titisan Genghis Khan atau Figur Lain?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Siapa Karakter SpongeBob SquarePants yang Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kalau Hidupmu Jadi Lagu, Genre Apa yang Paling Cocok?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Merk HP yang Sesuai Kepribadianmu?
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI