Rahasia Cantik Miss Universe 2012 Ada 40 Tahap, Biayanya Capai Rp56 Juta!

Jum'at, 18 Desember 2020 | 11:33 WIB
Rahasia Cantik Miss Universe 2012 Ada 40 Tahap, Biayanya Capai Rp56 Juta!
40 Tahap Perawatan Kecantikan Olivia Culpo (youtube.com/Vogue)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Barulah setelah itu, Olivia Culpo memakai eyeshadow, merapikan alis, dan blush on untuk tampilan hangat. Sementara untuk eyeliner, Olivia memilih terkenal suka memakainya di sisi luar mata.

40 Tahap Perawatan Kecantikan Olivia Culpo (youtube.com/Vogue)
40 Tahap Perawatan Kecantikan Olivia Culpo (youtube.com/Vogue)

Karena banyaknya produk yang dipakai, Olivia Culpo dapat menghabiskan jutaan untuk skincare dan makeup.

Melansir Page Six, Miss Universe 2012 ini harus mengeluarkan sekitar USD 4.000 atau Rp 56,5 juta hanya untuk perawatan kecantikan.

Meski begitu, Olivia Culpo menyebutkan bahwa perawatan kecantikan 40 tahap atau 4 tahap saja tidak ada bedanya. Alih-alih, ia menekankan pentingnya menemukan produk yang tepat untuk setiap orang.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI