"Sayur mentah aja 100 ribu, apalagi sushi ya kak, pasti sejuta di sana sesuap," ujar yang lain menambahkan.
Sementara itu, Chef Arnold Poernomo juga sempat membuat video balasan untuk merespons konten pamer dari selebgram kontroversial itu. Ia menyinggung cara Denise yang asyik ngomong saat makan sushi.