Ketiga, jika kamu pernah putus berkali-kali, coba tulis perasaanmu dalam sebuah buku harian. Ini bisa jadi pengingat bahwa putus dilakukan demi kebaikan kamu dan pasangan.
"Tidak disarankan untuk memiliki hubungan hanya untuk menghindari sakitnya putus cinta. Menutup hubungan dengan damai bisa membantumu maju dengan sikap positif. Beri diri waktu untuk sembuh," saran Dr Anand.