"Suamiku selalu mencari cara untuk mengganggu, mempermalukan, dan mendapatkan reaksi dariku, tapi tidak peduli seberapa kesal aku akan tersenyum. Pernikahan membosankan kecuali kau tahu cara untuk tertawa."
"Bayangkan orang-orang di sekitarnya berpikir dia tidak mau menikahi pria itu," tambah komentar lain.
"Kau dilamar di seluruh area Disney, dan pesanku bahkan tidak dibalas," tulis komentar lain yang iri.
"Ketika mimpi burukmu adalah harapan orang lain," imbuh warganet.