Palsukan Pernikahan demi Balas Dendam ke Mantan, Aksi Wanita Ini Viral

Sabtu, 15 Mei 2021 | 16:00 WIB
Palsukan Pernikahan demi Balas Dendam ke Mantan, Aksi Wanita Ini Viral
ilustrasi pernikahan. (Pexels/Jeremy Wong)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

"Tapi, apakah dia mengirimimu pesan?" pungkas yang lain.

Sarah pun sempat merespons beberapa warganet yang penasaran dengan reaksi mantan kekasihnya. Ia berjanji akan membagikan konten berisi reaksi sang mantan dan menjelaskan apa yang terjadi beberapa waktu lalu.

"Aku akan mengunggahnya besok. Aku harus mencari ponsel lamaku karena ini terjadi beberapa tahun lalu haha," jelas Sarah Vilard di kolom komentar.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI