Bermimpi melawan macan juga menjadi tanda keberuntungan, bahkan menandakan Anda akan cukup berani saat menantang kesulitan. Namun, Anda juga akan dibantu oleh orang lain saat mengatasi masa sulit, salah satunya dalam pekerjaan.
Selain itu, bermimpi melihat orang lain saat melawan macan, menunjukkan Anda memiliki hati yang hangat saat teman Anda mengalami kesulitan.
Lewat kehangatan hati Anda ini, Anda akan bertarung dengannya secara berdampingan, tentunya ini bisa sama-sama mengatasi kesulitan bersama.