5 Ciri Orang Toksik yang Berbahaya Bagi Kesehatan Mental

Kamis, 02 September 2021 | 16:52 WIB
5 Ciri Orang Toksik yang Berbahaya Bagi Kesehatan Mental
Ilustrasi orang toksik atau beracun (Obie Fernandez/Unsplash)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

4. Komentar beracun
Orang yang toksik biasa memberikan komentar beracun kepada orang lain. Baik itu fisik, gaya hidup, dan cara berpakaian. Bahkan komentar racun dari orang lain, ini bisa membekas di otak Anda.

“Pernyataan yang merendahkan diri itulah yang menjadi racun makanan otak. Semakin sering Anda mengatakan hal-hal buruk kepada diri sendiri, semakin tertanam di dalam pikiran Anda, dan akan menjadi bagian dari cara berpikir tentang diri sendiri,” kutip Tony.

5. Sindrom bercanda
Pernah mendengar bahwa seseorang yang menjatuhkan Anda selalu mengucap kalimat “cuma bercanda?”, inilah salah satu dari sikap orang toksik yang bisa menjatuhkan mental Anda.

"Orang yang menggunakan sindrom ‘saya hanya bercanda’, sering kali ingin mendapatkan perhatian atau menimbulkan reaksi dari Anda,” kutip Tony.

“Dia mungkin berhasil melakukannya, tetapi reaksi Anda kemungkinan besar sangat negatif, sehingga tidak ingin berurusan dengannya lagi,” pungkasnya.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI