Tulis Catatan Spesial saat Pesan Makanan Daring, Penjual Beri Balasan Tak Terduga

Rabu, 17 November 2021 | 19:10 WIB
Tulis Catatan Spesial saat Pesan Makanan Daring, Penjual Beri Balasan Tak Terduga
Ilustrasi makanan (Pexels/Harry Dona)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

"Hahahaha ngakak banget si abang yang jualan bisa aja sih kepikiran," komentar seorang warganet.

Warganet lainnya ikut berkomentar. "Wkwkwkwk nggak gitu juga konsepnya atuh," ujar warganet ini.

"Waduh makannya sambil dengerin lagu habis itu tiba-tiba nangis ini mah," tulis warganet lainnya di kolom komentar.

Sementara itu, hingga Rabu (17/11/2021), cuitan ini sudah disukai sebanyak lebih dari 7 ribu akun di Twitter.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI