Terapkan lip balm dengan formula yang melindungi kulit dan bibir dari kerusakan akibat sinar matahari, seperti hiperpigmentasi, dan penuaan. Pilih bahan alami dalam lip balm untuk mencerahkan bibir merah muda alami.
Lip balm baik untuk kelembapan bibir dan mencegah pecah-pecah. Pilih tinted lip balm agar bibir lembap sekaligus lebih cerah dan berwarna natural. Cocok untuk sehari-hari untuk menyegarkan tampilan bibir.
Itulah beberapa cara mengatasi bibir hitam dengan perawatan rumahan yang mudah. Terapkan secara rutin untuk mendapatkan tampilan bibir lebih cerah dan segar.
Kontributor : Yulia Kartika Dewi