"Itu bakpao yang tengah harganya berapa tuh? Rp5 ribuan juga nggak? Lumayan buat jadi majikan di rumah," ungkap warganet lainnya di kolom komentar.
Sementara itu, hingga Selasa (28/12/2021), cuitan ini sudah disukai sebanyak lebih dari 4 ribu akun di Twitter.