Tidak Selalu Buruk, Ini 4 Manfaat Menangis yang Jarang Diketahui

Rabu, 16 Februari 2022 | 15:30 WIB
Tidak Selalu Buruk, Ini 4 Manfaat Menangis yang Jarang Diketahui
Ilustrasi menangis. (pexels.com/Elijah O'Donnell)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Suara.com - Menangis adalah hal yang normal bagi manusia. Semua orang tentu pernah merasa sedih hingga menangis. Satu hal yang perlu diketahui, menangis tidak selalu buruk.

Apalagi jika tidak tahu harus melampiaskan ke mana selain menangis. Hal itu diungkap oleh peneliti seperti yang dikutip dari Healthline.

Peneliti menemukan fakta bahwa menangis dapat bermanfaat bagi tubuh serta pikiran seseorang. Selain itu, ada empat manfaat menangis lainnya yang perlu Anda ketahui. Simak ulasannya!

1. Membantu Menenangkan Diri

Ilustrasi wanita sedang menangis (pexels.com/@liza-summer)
Ilustrasi menangis (pexels.com/@liza-summer)

Menangis disebut dapat menenangkan diri seseorang. Hal itu diungkap oleh para peneliti, yang mengatakan bahwa menangis dapat mengaktifkan sistem saraf parasimpatis (PNS).

PNS membantu tubuh untuk beristirahat dan mencerna. Tetapi, efek dari menangis dapat memberikan efek ketenangan.

2. Meningkatkan Suasana Hati

Ilustrasi wanita menangis (Pixabay/Fizkes)
Ilustrasi menangis (Pixabay/Fizkes)

Walaupun menangis sering dianggap lemah dan cengeng, tapi menangis bisa bermanfaat untuk suasana hati.

Ketika menangis terisak, Anda akan menghirup banyak udara sejuk lebih cepat, di mana pada saat menghirup udara yang sejuk dan dingin, ini dapat membantu mengatur dan menurunkan suhu otak yang membuat suasana hati membaik.

Baca Juga: Menangis Terharu, Pria yang Terpaksa Curi Motor karena Desakan Ekonomi Ini Dibebaskan Usai Korban Memaafkan

3. Membantu Pulih dari Kesedihan

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI