Bule Curhat Beli Ikan Bakar Rp100 Ribu di Pasar Tradisional, Publik Malah Debat Masalah Ini

Senin, 22 Agustus 2022 | 14:05 WIB
Bule Curhat Beli Ikan Bakar Rp100 Ribu di Pasar Tradisional, Publik Malah Debat Masalah Ini
ilustrasi ikan bakar [shutterstock]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Warganet lain ikut berkomentar. "Harusnya Rp50 ribu itu ikannya," ujar warganet ini.

"Itu ikan kakap merah woy jadi wajar kalau mahal, toh itu juga di Bali gess," tulis warganet lainnya di kolom komentar.

Sementara itu, hingga Senin (22/8/2022), video ini sudah ditonton sebanyak lebih dari 2 juta kali di TikTok.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI