3 Inspirasi Makeup Untuk Nonton Konser K-Pop, Mana yang Mau Kamu Coba?

Selasa, 13 September 2022 | 09:30 WIB
3 Inspirasi Makeup Untuk Nonton Konser K-Pop, Mana yang Mau Kamu Coba?
3 Inspirasi Makeup Untuk Nonton Konser K-Pop, Mana yang Mau Kamu Coba? (Dok: Istimewa)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Terakhir, gunakan lipgloss berwarna senada. Dengan hiasan mata yang sudah standout, outfit pun bisa disesuaikan, baik itu warna polos seperti hitam atau putih, ataupun warna neon lainnya. 

3. Tambahkan Sentuhan Gemerlap dengan Hiasan Glitter

3 Inspirasi Makeup Untuk Nonton Konser K-Pop, Mana yang Mau Kamu Coba? (Dok: Istimewa)
3 Inspirasi Makeup Untuk Nonton Konser K-Pop, Mana yang Mau Kamu Coba? (Dok: Istimewa)

Bagi banyak orang, menonton konser adalah pengalaman seumur hidup dan penampilan pun harus all-out. Di beberapa festival musik sebelumnya, sudah banyak terlihat para selebritis menggunakan glitter ataupun sequins di wajahnya. 

Trik ini pun bisa kamu gunakan untuk persiapan menonton konser idola. Pertama-tama,gunakan cushion sebagai dasar makeup untuk memberikan look yang berkilau dan magical. Setelah itu, hiasi mata dengan eyeshadow warna soft, dan lapisi bagian atas dan area sekitar mata dengan eye glitter. 

Terakhir, lengkapi riasan dengan lipstik dengan efek metallic agar semakin kamu berkilau dan siap-siap di-notice bias, ya! 

Tips-tips di atas bisa kamu ikuti, tentunya dengan mempersiapkan diri tentunya harus didukung dengan alat dan produk-produk makeup yang menunjang ya! Memahami hal tersebut, iStyle.id mengadakan Program Korean Beauty Fair sepanjang bulan September 2022 ini untuk memberikan beragam pilih produk kecantikan ala Korea yang siap kamu gunakan di momen spesial kamu. 

Dengan menghadirkan berbagai promo seru, Korean Beauty Fair berikan beragam pilihan dari sejumlah brand Korea kesayangan para kaum hawa, mulai dari Sulwhasoo, Laneige, Some by Mi, SIXTEEN, Holika Holika, Missha, dan brand lainnya. 

Selain menyediakan diskon hingga 87 persen, iStyle.id tidak tanggung-tanggung berikan tambahan diskon hingga Rp 200.000 dengan lebih dari 250 penawaran dari brand-brand ternama. Selain itu, kamu juga bisa mendapatkan K-beauty bundles yang sedang menjadi trends mulai dari harga dibawah 100 ribu rupiah aja, lho! 

Baca Juga: KCON 2022 Arab Saudi Umumkan Line Up, Begini Reaksi Netizen

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI