Rambut Rontok karena Menopause, Simak 5 Tips untuk Merawatnya!

Jum'at, 14 Oktober 2022 | 08:00 WIB
Rambut Rontok karena Menopause, Simak 5 Tips untuk Merawatnya!
Ilustrasi Rambut Rontok (freepik)

Suara.com - Bagi beberapa wanita, menopause merupakan fase yang kurang menyenangkan untuk dilalui. Perubahan hormon tidak hanya membuat mood mudah berubah tetapi juga mengubah keadaan fisik mereka.

Salah satu permasalahan yang sering muncul ketika masa menopause adalah kerontokan rambut. Rendahnya hormon estrogen dan progesteron membuat rambut mudah sekali lepas dari akarnya.

Untuk menghadapinya, kami telah merangkum beberapa tips dari TheSun yang dapat dilakukan untuk mengurangi kerontokan rambut saat menopause. Berikut daftarnya!

Keringkan Secara Alami

Ilustrasi mengeringkan rambut dengan hair dryer. (Elements Envato)
Ilustrasi mengeringkan rambut dengan hair dryer. (Elements Envato)

Selama masa menopause cobalah untuk mengeringkan rambut secara alami tanpa memakai haid dryer. Salah satunya dengan mengikat rambut dan menutupnya menggunakan scarf. Jangan ikat terlalu kencang karena bisa menarik rambut dan menyebabkan kerontokan.

Konsumsi Protein

Rambut merupakan bagian tubuh yang memerlukan banyak protein. Sayangnya terdapat penelitian yang menyebut bila rambut justru mendapat edaran protein paling akhir.

Agar mereka tetap mendapatkan protein, cobalah untuk mengonsumsi lebih banyak. Selain daging, protein bisa ditemukan pada kacang-kacangan atau suplemen kolagen.

Gunakan Shampoo yang Sesuai

Baca Juga: Seperti Mimpi Buruk, Rambut Wanita Ini Rontok Parah setelah Ganti Warna

Ilustrasi Keramas
Ilustrasi Keramas

Perubahan hormon dapat membuat keadaan rambut berubah. Sayangnya, terkadang otak terlambat mengetahui permasalahan yang ada di rambut.

Oleh karenanya gunakan shampoo yang sesuai dengan permasalahan rambut. Ini akan membantu merangsang otak untuk segera mengetahui permasalahan.

Pakai Minoxidil

Tahap pertumbuhan siklus mulai melambat dan menyebabkan rambut lebih mudah rontok. Oleh karenanya jangan ragu untuk menggunakan Minoxidil yang dapat mengaktifkan kembali folikel rambut dan terbukti menumbuhkan rambut baru.

Hindari Cermin

Terdapat sebuah keadaan psikologis mengenai rambut dan cermin. Rambut bisa jadi kesulitan tumbuh ketika seseorang terlalu sering untuk melihatnya di cermin. Namun mereka akan tumbuh dengan cepat ketika seseorang jarang bercermin.

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

SIMULASI TKA: 15 Soal Bahasa Indonesia Kelas 6 SD dan Kunci Jawaban
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Warna Helm Motor Favorit Ungkap Karakter Pasangan Ideal, Tipe Mana Idamanmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kim Seon-ho atau Cha Eun-woo? Cari Tahu Aktor Korea yang Paling Cocok Jadi Pasanganmu!
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tes Kepintaran GTA Kamu Sebelum Grand Theft Auto 6 Rilis!
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis: Kamu Tipe Red Flag, Green Flag, Yellow Flag atau Beige Flag?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Kabar Kamu Hari Ini? Cek Pesan Drakor untuk Hatimu
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tablet Apa yang Paling Cocok sama Gaya Hidup Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Film Makoto Shinkai Mana yang Menggambarkan Kisah Cintamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kalau Jadi Superhero, Kamu Paling Mirip Siapa?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Destinasi Liburan Mana yang Paling Cocok dengan Karakter Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Merek Sepatu Apa yang Paling Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI