Viral Wanita 'Dihukum' Usai Tolak Permintaan Atasan untuk Home Tour saat WFH, Kini Pilih Resign!

Kamis, 03 November 2022 | 14:13 WIB
Viral Wanita 'Dihukum' Usai Tolak Permintaan Atasan untuk Home Tour saat WFH, Kini Pilih Resign!
Ilustrasi bekerja (Pixabay/kaboompics)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Pengalaman Alia ini sontak banjir komentar. Seorang warganet menulis, "Aku penasaran mengapa tur rumahmu begitu penting baginya."

"Jika aku jadi kamu, aku akan bilang bila aku tinggal dengan seorang teman sampai aku mendapatkan tempat sendiri. Siapa tahu aku dapat kenaikan gaji," celetuk warganet lain.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI