4 Tips Pilih Hotel Agar Tidur Nyenyak saat Tugas di Luar Kota: Aromaterapi Harus Ada

Jum'at, 15 September 2023 | 08:46 WIB
4 Tips Pilih Hotel Agar Tidur Nyenyak saat Tugas di Luar Kota: Aromaterapi Harus Ada
Ilustrasi hotel murah. (Pixabay)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Badan yang rileks akan membuat tubuh cepat tertidur lelap dan lebih nyenyak, dan salah satu cara membuat badan rileks selain olahraga yaitu tersedianya fasilitas spa di hotel yang bisa dinikmati, salah satunya Spa by L'Occitane yang terkenal dengan kemampuan relaksasi tubuh menenangkan.

"Spa ini harus menawarkan pengalaman personalisasi dan disesuaikan dengan kebutuhan kulit para tamu, apalagi kualitas produknya sudah baik. Dengan konsep elemen bumi dan suasana alami, area spa mencakup ruang perawatan untuk single, couple, facial, dan refleksiologi," papar perempuan yang juga Complex Marketing Manager Four Points by Sheraton Surabaya, Pakuwon Indah itu.

4. Tersedia Fasilitas Olahraga

Agar bisa lebih tidur nyenyak di hotel, pastikan tamu bisa menggunakan fasilitas olahraga seperti gym di Westin Fitness Studio, yang dilengkapi peralatan canggih. Bahkan para tamu juga bisa memesan kelas TRX pribadi loh.

"Dengan instruktur gym untuk merasakan latihan yang dinamis. Di luar ruangan, mereka dapat mengikuti program harian untuk berlari di area sekitar hotel ditemani oleh area berlari. Dan ada juga yoga setiap hari minggu di poolside," pungkas Tessa. 

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI