Kekayaan Helena Lim Ungguli Anak Presiden, Bikin Kaesang Pangarep 'Sungkem'

Farah Nabilla Suara.Com
Sabtu, 16 Maret 2024 | 20:08 WIB
Kekayaan Helena Lim Ungguli Anak Presiden, Bikin Kaesang Pangarep 'Sungkem'
Helena Lim di siniar Kaesang (YouTube)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Harta kekayaan Kaesang: Lebih kaya ketimbang sang bapak

Sebagai seorang pebisnis, Kaesang tentu meraup cuan yang berlimpah.

Kaesang juga disebut-sebut punya kekayaan yang lebih banyak ketimbang sang ayah.

Adapun Jokowi melaporkan harta kekayaannya sebesar Rp82 miliar. Sang putra bungsu di satu sisi ditaksir memiliki kekayaan yang mengungguli sang bapak.

Kaesang diketahui memiliki saham di PT Panca Mitra Multiperdana sebesar 8 persen. Nilai transaksi kala itu mencapai Rp92,2 miliar pada 2021.

Tak cukup di situ, Kaesang juga sempat membeli kepemilikan saham klub bola Persis Solo.

Kekayaan Kaesang juga diperoleh dari kepemilikan UMKM seperti Sang Pisang, Chili Pari, Markobar, Goola, hingga Mangkokku yang ia rintis bersama sosok chef ternama Arnold Purnomo.

Harta kekayaan Helena Lim: Sampai dituding terlibat korupsi

Sebagai sosok crazy rich PIK, Helena Lim hidup penuh dengan glamor dan kemewahan.

Baca Juga: Adu Pendidikan Kaesang vs Mangkunegara X: Anak Presiden dan Raja Duel Jadi Calon Wali Kota Solo ?

Bahkan sampai-sampai, ia dituding terlibat dalam kasus perkara Izin Usaha Pertambangan (IUP) PT Timah Tbk periode 2015-2022.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI