20 Kata-kata THR Cair Lucu Bikin Ngakak, Suasana Lebaran Makin Seru!

Selasa, 02 April 2024 | 19:55 WIB
20 Kata-kata THR Cair Lucu Bikin Ngakak, Suasana Lebaran Makin Seru!
20 Kata-kata THR Cair Lucu Bikin Ngakak, Suasana Lebaran Makin Seru! (Freepik)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

16. Masak air sampai matang, eh THR kok belum datang-datang…

17. Jangan mengharap padaku, karena aku pun tak tahu kapan tiba - Salam THR.

18. Tahun ini kamu berharap THR apa? Tambahan Hari Raya, Tagihan Hutang Rampung, atau Turunkan Harga Resepsi.

19. Hanya datang sekali setahun, namun sangat dinantikan oleh banyak orang. Siapakah aku? Ya, aku adalah THR - Tambahan Hari Raya yang paling dinanti.

20. Karena THR belum pasti kapan tiba, seorang pemuda diduga datang ke Mall dan hanya mengelus-ngelus baju saja!

Demikianlah 20 kata-kata THR yang kocak untuk menghibur saat Lebaran, pas untuk dijadikan caption hingga diunggah di media sosial.

Kontributor : Rishna Maulina Pratama

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI