"Banyak yang bilang kenapa bangun masjid di sana (Uganda)? Ya tapi aku orangnya spontan guys," ungkap Ivan.
Hal ini pun tak menyurutkan semangatnya untuk tetap melanjutkan pembangunan masjid tersebut hingga akhirnya rampung di awal tahun 2024 kemarin.
Kontributor : Dea Nabila