4 Cara Agar Bisa Capai Kesejahteraan Finansial Sejak Muda, Nabung Aja Gak Cukup

Senin, 03 Juni 2024 | 09:30 WIB
4 Cara Agar Bisa Capai Kesejahteraan Finansial Sejak Muda, Nabung Aja Gak Cukup
Ilustrasi Menabung [Shutterstock]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Banyak peristiwa yang tidak dapat diduga, oleh karenanya pastikan keamanan finansial dengan mempersiapkan diri untuk kejadian tak terduga seperti sakit, kehilangan pekerjaan atau bahkan kematian. Mengelola risiko-risiko ini dengan bijak dapat mencegah kebutuhan akan utang. Asuransi memainkan peran penting dalam perencanaan keuangan dengan memberikan perlindungan
terhadap situasi-situasi yang tidak pasti. Terlebiha ada kecenderungan kalau biaya kesehatan dan pengobatan terus meningkat setiap tahun. 

4. Berinvestasi untuk Menjamin Masa Depan yang Lebih Baik

Berinvestasi menjadi kunci untuk membangun aset dan mencapai tujuan keuangan jangka panjang. Sebisa mungkin variasikan investasi di berbagai kelas aset, seperti saham, obligasi, dan properti untuk meminimalkan risiko dan memaksimalkan keuntungan. Bisa mempertimbangkan untuk bekerja sama dengan penasihat keuangan untuk mengembangkan strategi investasi yang disesuaikan dengan kebutuhan dan profil risiko. 

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI