Calon Kakak Ipar Aaliyah Massaid, Begini Reaksi Sohwa Halilintar saat Ditanya Kapan Nikah

Husna Rahmayunita Suara.Com
Kamis, 13 Juni 2024 | 14:05 WIB
Calon Kakak Ipar Aaliyah Massaid, Begini Reaksi Sohwa Halilintar saat Ditanya Kapan Nikah
Potret Sohwa Halilintar (Instagram/@sohwahalilintar)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News
Potret Lebaran Gen Halilintar (Instagram)
Potret Lebaran Gen Halilintar (Instagram)

"Pak Halilintar selalu berpesan ke saya dan anak-anak, kita selalu yang kita perbaiki anak kita," kata Geni Faruk dalam acara Rumpi seperti dilihat dari YouTube Trans TV Official.

Karena itu, andai terjadi permasalahan dalam rumah tangga anak-anaknya, dirinya lebih memilih untuk mengingatkan buah hatinya ketimbang sang menantu. Menurutnya menikah adalah ibadah.

"Menikah itu persiapan taqwa," sambungnya.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI