Nilai yang diperlukan = (Nilai sudut/360°) × Nilai total
atau
Sudut suatu sektor = (Data yang diberikan / Nilai total data) × 360°
Sesuaikan dengan informasi yang diketahui untuk mendapatkan hasil yang diinginkan.
3. Cara Menghitung Diagram Lingkaran dalam Persen
Untuk menentukan nilai persentase dari sebuah diagram lingkaran, gunakan rumus berikut:
Nilai yang diperlukan = (Persentase nilai yang ditanyakan / 100%) × Nilai total
atau
Persentase suatu sektor = (Data yang diberikan / Nilai total data) × 100%
Baca Juga: Dedi: Masih Ada Partai Terjebak dalam Oligarki dan Politik Kekerabatan
Dengan rumus ini, Anda dapat mengetahui persentase dari sebuah bagian dalam diagram lingkaran atau nilai dari persentase dalam diagram lingkaran.