5 Blunder Menkominfo: Terbaru Bela Erina Gudono Tak Bisa Naik Pesawat Umum karena Hamil

Kamis, 12 September 2024 | 09:38 WIB
5 Blunder Menkominfo: Terbaru Bela Erina Gudono Tak Bisa Naik Pesawat Umum karena Hamil
Kolase Menkominfo Budi Arie dan Erina Gudono (Suara.com;Instagram/@erinagudono)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Anggota Komisi I DPR RI Fraksi PKS, Sukamta, lantas menyentil ucapan syukur Menkominfo itu. Alih-alih mengucap ‘alhamdulillah’, Sukamta menyebut, seharusnya Budi Arie mengucap ‘Innalillahi’.

5. Bela Erina Gudono Tak Bisa Naik Pesawat Umum karena Hamil

Baru-baru ini, Budi Arie kembali melontarkan pernyataan yang dinilai blunder. Budi Arie membela Kaesang Pangarep dan Erina Gudono yang naik jet pribadi ke Amerika Serikat.

Erina Gudono (Instagram/@erinagudono)
Erina Gudono (Instagram/@erinagudono)

Menurutnya, wajar apabila Kaesang dan Erina naik jet pribadi. Budi menyebutkan jika Erina yang tengah hamil besar tidak bisa naik angkutan umum seperti pesawat komersial.

Pernyataannya itu langsung banjir kritikan warganet. ublik menilai berlebihan jika penggunaan private jet hanya karena kondisi Erina yang mengandung. Terlebih, pesawat komersial biasa juga sama amannya untuk membawa terbang ibu hamil.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI