Nikah Mewah Tapi Tak Menang Wedding of The Year, Aaliyah - Thariq Dipermalukan di Acara Ini?

Farah Nabilla Suara.Com
Jum'at, 27 September 2024 | 15:03 WIB
Nikah Mewah Tapi Tak Menang Wedding of The Year, Aaliyah - Thariq Dipermalukan di Acara Ini?
Kamar Thariq Halilintar dan Aaliyah Massaid (YouTube/Thariq Halilintar)

Suara.com - Pasangan Aaliyah Massaid dan Thariq Halilintar kembali menjadi perhatian setelah tampil di acara Infotainment Award 2024.

Suami istri yang baru menikah dua bulan ini dinilai dipermalukan di acara bertabur selebriti tersebut.

Meski mendapat nominasi di beberapa kategori, namun Aaliyah dan Thariq tak berhasil mendapat piala terutama di kategori Wedding of the Year.

Hal ini mendapat sorotan lantaran rangkaian pernikahan dari lamaran hingga bulan madu pasangan ini selalu menjadi trending dan pembicaraan netizen.

Bahkan, nyaris seluruh platform sosial media juga membicarakan mereka sejak pernikahan berlangsung.

Namun, kategori Wedding of The Year dari acara Inforainment Award 202 ini justru dimenangkan oleh Salshabila Adriani dan Ibrahim Risyad.

Penghargaan ini membuat netizen banyak berkomentar.

"Kayaknya acara ini sengaja mau mempermalukan Althor deh, soalnya udah ngarep bakalan bawa piala banyak eh nggak taunya zonk," ujar netizen.

"Padahal pas nikahannya viral, honeymoon viral, eh malah nggak dapat penghargaan," imbuh netizen.

Baca Juga: 10 Penampakan Kamar Thariq Halilintar dan Aaliyah Massaid Setelah Renovasi, 2 Meja Rias Jadi Sorotan

"Padahal pernikahan Altor sampai ngundang Jokowi sama menteri-menterinya, artis sejagat raya Indonesia diundang," timpal warganet lagi.

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Kira-Kira Cara Kerjamu Mirip dengan Presiden RI ke Berapa?
Ikuti Kuisnya ➔
Checklist Mobil Bekas: 30 Pertanyaan Pemandu pas Cek Unit Mandiri, Penentu Layak Beli atau Tidak
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Mental Health Check-in, Kamu Lagi di Fase Apa?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Pilih Jenis Motor Favorit untuk Tahu Gaya Pertemanan Kamu di Jalanan
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Gibran Rakabuming Raka?
Ikuti Kuisnya ➔
SIMULASI TKA: 15 Soal Matematika Kelas 9 SMP dan Kunci Jawaban Aljabar-Geometri
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Lelah Mental? Cek Seberapa Tingkat Stresmu
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu SpongeBob, Patrick, Squidward, Mr. Krabs, atau Plankton?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Nge-fans Kamu dengan Lisa BLACKPINK?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Maarten Paes? Kiper Timnas Indonesia yang Direkrut Ajax Amsterdam
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tes Seberapa Tahu Kamu tentang Layvin Kurzawa? Pemain Baru Persib Bandung Eks PSG
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI