Cara Melihat Jadwal dan Lokasi Ujian CPNS 2024, Peserta Wajib Tahu!

Selasa, 01 Oktober 2024 | 13:04 WIB
Cara Melihat Jadwal dan Lokasi Ujian CPNS 2024, Peserta Wajib Tahu!
Cara Melihat Jadwal dan Lokasi Ujian CPNS 2024, Peserta Wajib Tahu! (Freepik)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Peserta wajib membawa e-KTP asli atau surat keterangan pengganti KTP yang masih berlaku. Alternatifnya, peserta dapat membawa Kartu Keluarga (KK) asli atau fotokopi KK yang telah dilegalisir oleh pejabat berwenang.

Untuk peserta yang mengikuti seleksi di luar negeri, dapat menunjukkan paspor atau kartu masyarakat Indonesia di luar negeri, serta kartu peserta seleksi.

2. Kartu Ujian CPNS 2024

Identitas peserta harus sesuai dengan data yang tertera di kartu ujian. Kartu Ujian harus dicetak di kertas ukuran A4 sesuai dengan ukuran aslinya.

Selain dokumen, peserta juga harus membawa alat tulis pribadi, seperti bolpoin dan pensil kayu (bukan pensil mekanik).

Demikianlah informasi mengenai cara melihat jadwal dan lokasi ujian CPNS 2024, serta dokumen apa saja yang harus dibawa. Semoga bermanfaat.

Kontributor : Dini Sukmaningtyas

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI