Pandji Pragiwaksono Ngakak Denny Sumargo Sebut 'Siri na Pace': Bayangin...

Selasa, 05 November 2024 | 11:58 WIB
Pandji Pragiwaksono Ngakak Denny Sumargo Sebut 'Siri na Pace': Bayangin...
Pandji Pragiwaksono dan Denny Sumargo (kolase)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Sementara Pacce diartikan sebagai kecerdasan emosional untuk merasakan kepedihan dan kesusahan orang lain.

Menurut Tasrifin, Siri' merupakan konsep yang sakral bagi masyarakat Bugis-Makassar yang dipegang teguh. Jika siri’ na Pacce tidak dipegang teguh , maka orang itu bisa dikatakan berperilaku seperti binatang. Mereka tidak punya rasa malu dan harga diri.

Siri' dalam bahasa Bugis dan Makassar berarti malu. Maknanya adalah menjunjung tinggi harga diri. Sementara Pacce berarti iba, cepat luluh dan belas kasih. Keduanya saling terjalin dalam kehidupan masyarakat Bugis.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI