"Itu kembali kepada diri. Kalau dia ada keperluan terkait dengan keluarganya, dia bekerja untuk itu (keluarganya) suatu keutamaan besar juga untuk dianggap itu lahan ibadah. Dan di malam hari kalau dia pulang, dia salat sendiri di rumah atau dia salat berjamaah dengan keluarganya," jelas beliau.
Kontributor : Rizky Melinda