Tata Cara Sholat Lailatul Qadar yang Benar, dari Niat hingga Doa Ampunan

Rabu, 26 Maret 2025 | 10:34 WIB
Tata Cara Sholat Lailatul Qadar yang Benar, dari Niat hingga Doa Ampunan
Tata Cara Sholat Lailatul Qadar (freepik)

3. Dilanjutkan baca Surat Al Fatihah, dilanjutkan Surat Al-Ikhlas sebanyak tujuh kali.

4. Melaksanakan rukuk, i'tidal, sujudl, dan duduk di antara dua sujud, dan sujud Kembali.

Pada rakaat kedua, berurutan seperti ini:

1. Membaca AL fatihah dan surat pendek (dianjurkan Surah Al Ikhlas sebanyak tujuh kali atau Surah Al Al-Qadr).

2. Lanjutkan dengan rukuk, i'tidal, dua sujud, tasyahud akhir, dan salam.

Sholat lailatul qadar berakhir dengan salam setelah membaca surat Tahiyat dalam posisi duduk setelah sujud.

Setelah itu dianjurkan untuk membaca doa istighfar agar mendapatkan lebih banyak kedamaian. Berikut lafal istighfar untuk dipanjatkan setelah selesai sholat Lailatul Qadar.

أَسْتَغْفِرُ اللهَ وَأَتُوْبُ إِلَيْهِ

Astaghfirullāha wa atūbu ilayhi

Baca Juga: Cara Bayar Zakat Fitrah Ramadan 2025, Lengkap dengan Niat, Doa dan Waktu Terbaik Membayarnya

Artinya: "Aku memohon ampunan Allah dan aku bertobat kepada-Nya."

Setelah itu panjatkan doa berikut untuk mendapatkan ampunan dari Allah Swt.

اَللَّهُمَّ إِنَّكَ عَفُوٌّ كَرِيمٌ تُحِبُّ اَلْعَفْوَ فَاعْفُ عَنِّي

Allāhumma innaka afuwwun karīmun tuhibbul ‘afwa fa’fu ‘annī (‘annā jika dibaca berjamaah).

Artinya, “Ya Allah, sungguh Engkau maha pemaaf yang pemurah. Engkau juga menyukai maaf. Oleh karena itu, maafkanlah aku (maafkanlah kami).”

Waktu pelaksanaan sholat Lailatul Qadar

Adapun Waktu pelaksanaan sholat lailatul qadar yang disarankan oleh para ulama adalah pada malam-malam ganjil seperti malam ke 21, 23, 25, 27 dan 29. Sholat lailatul qadar dilaksanakan di malam hari dan dapat dilaksanakan segera setelah shalat tarawih. Namun, jika ingin lebih focus atau lebih hening, Anda dapat melaksanakannya di Waktu dini hari menjelang sahur.

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Kira-Kira Cara Kerjamu Mirip dengan Presiden RI ke Berapa?
Ikuti Kuisnya ➔
Checklist Mobil Bekas: 30 Pertanyaan Pemandu pas Cek Unit Mandiri, Penentu Layak Beli atau Tidak
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Mental Health Check-in, Kamu Lagi di Fase Apa?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Pilih Jenis Motor Favorit untuk Tahu Gaya Pertemanan Kamu di Jalanan
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Gibran Rakabuming Raka?
Ikuti Kuisnya ➔
SIMULASI TKA: 15 Soal Matematika Kelas 9 SMP dan Kunci Jawaban Aljabar-Geometri
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Lelah Mental? Cek Seberapa Tingkat Stresmu
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu SpongeBob, Patrick, Squidward, Mr. Krabs, atau Plankton?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Nge-fans Kamu dengan Lisa BLACKPINK?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Maarten Paes? Kiper Timnas Indonesia yang Direkrut Ajax Amsterdam
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tes Seberapa Tahu Kamu tentang Layvin Kurzawa? Pemain Baru Persib Bandung Eks PSG
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI