Gaji 13 Pensiunan PNS 2025 Kapan Cair? Siap-siap Pencairan Sebentar Lagi, Cek Jadwalnya

Selasa, 22 April 2025 | 20:20 WIB
Gaji 13 Pensiunan PNS 2025 Kapan Cair? Siap-siap Pencairan Sebentar Lagi, Cek Jadwalnya
gaji 13 pensiunan kapan cair (pexels)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Simulasi Perhitungan Gaji 13

Dari beberapa variabel yang masuk dalam perhitungan, ilustrasinya adalah sebagai berikut.

Misalnya Pak Anto adalah seorang pensiunan Golongan III dengan gaji pokok pensiun sebesar Rp3,800,000 per bulan. Pak Anto memiliki istri dan dua anak. Maka gaji 13 yang didapatkan adalah sebagai berikut:

  • Gaji pokok, Rp3,800,000
  • Tunjangan istri 10%, Rp380,000
  • Tunjangan anak 2% per anak, Rp152,000
  • Tunjangan pangan, Rp300,000
  • Tambahan penghasilan, Rp200,000

Maka total gaji 13 yang didapatkan oleh Pak Tono untuk bulan Juni 2025 mendatang adalah sebesar Rp4,832,000. Dengan status pensiunan Golongan III, satu istri, dan dua anak, maka total gaji 13 yang diperolehnya dapat bertambah hingga lebih dari Rp1,000,000 dari gaji pokok yang dimiliki.

Ilustrasi di atas sekedar gambaran perhitungannya saja, tentu pada konteks nyata memiliki perhitungan yang lebih spesifik.

Itu tadi sedikit penjelasan singkat mengenai gaji 13 pensiunan kapan cair yang bisa disampaikan dalam artikel singkat ini. Semoga menjadi artikel yang bermanfaat, dan selamat melanjutkan kegiatan Anda berikutnya!

Kontributor : I Made Rendika Ardian

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI