Apa Itu Murur yang Diberlakukan di Haji 2025? Ini Pengertian dan Manfaatnya

Rifan Aditya Suara.Com
Rabu, 23 April 2025 | 20:59 WIB
Apa Itu Murur yang Diberlakukan di Haji 2025? Ini Pengertian dan Manfaatnya
ilustrasi haji, kakbah (freepik)

Manfaat Skema Murur dan Tanazul bagi Jamaah Haji

Tujuan utama dari penerapan skema Murur dan tanazul tentu saja membuat ibadah haji lebih nyaman sehingga jamaah lebih khusyuk saat beribadah. Berikut adalah beberapa manfaat yang diharapkan hadir dari skema murur haji 2025 dan tanazul.

Mengurangi kepadatan di Muzdalifah dan Mina sehingga mengurangi risiko kemacetan dan potensi bahaya selama puncak perjalanan ibadah haji.

Meningkatkan kenyamanan jamaah, khususnya bagi lansia dan penyandang disabilitas. Dengan opsi bermalam di hotel, mereka diharapkan bisa beribadah lebih tenang.

Mempercepat proses mobilisasi jamaah sehingga rangkaian ibadah haji secara keseluruhan berjalan lebih lancar dan tepat waktu.

Jamaah haji Indonesia diperkirakan akan mulai masuk asrama haji pada tanggal 1 Mei 2025. Sementara itu, petugas ibadah haji akan diberangkatkan lebih awal ke Arab Saudi demi memastikan kebutuhan ketika jamaah datang.

Gelombang pertama jamaah haji dari Indonesia akan berangkat sekitar tanggal 2–16 Mei 2025 ke Madinah. Setelah itu, akan disusul gelombang kedua pada tanggal 17–31 Mei 2025 yang diberangkatkan ke Jeddah.

Demikian informasi mengenai skema Murur dan tanazul yang akan kembali diberlakukan pada rangkaian ibadah haji tahun 2025

Kontributor : Hillary Sekar Pawestri

Baca Juga: Bikin Melongo! Biaya Haji Furoda Terbaru 2025, Lengkap dengan Dalil dan Hukumnya

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Kamu Benar-benar Asli Orang Jogja atau Bukan?
Ikuti Kuisnya ➔
SIMULASI TKA: 15 Soal Bahasa Indonesia Kelas 6 SD dan Kunci Jawaban
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Warna Helm Motor Favorit Ungkap Karakter Pasangan Ideal, Tipe Mana Idamanmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kim Seon-ho atau Cha Eun-woo? Cari Tahu Aktor Korea yang Paling Cocok Jadi Pasanganmu!
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tes Kepintaran GTA Kamu Sebelum Grand Theft Auto 6 Rilis!
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis: Kamu Tipe Red Flag, Green Flag, Yellow Flag atau Beige Flag?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Kabar Kamu Hari Ini? Cek Pesan Drakor untuk Hatimu
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tablet Apa yang Paling Cocok sama Gaya Hidup Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Film Makoto Shinkai Mana yang Menggambarkan Kisah Cintamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kalau Jadi Superhero, Kamu Paling Mirip Siapa?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Destinasi Liburan Mana yang Paling Cocok dengan Karakter Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI